Jumat, 06 Juli 2012

Cara Membuat Link Open New Window

Membuat link open new window di blog merupakan basic HTML. Dimana link tersebut bertujuan untuk  membuka jendela baru pada browser ketika sedang mengakses suatu laman tertentu. Mirip seperti dengan pop-up window yang otomatis terbuka, namun untuk link dengan open new window dibutuhkan klik secara manual untuk membuka link terkait.

Artikel Terkait
1. Membuat Link Open New Tab
2. Membuat Semua Link Menjadi Open New Tab

Link Open New Window

Langsung saja, saya berikan java script untuk membuat Link Open New Window :
<!-- Codes by dewainside.blogspot.com -->
<script type="text/javascript">
// Popup window code
function newPopup(url) {
    popupWindow = window.open(
        url,'popUpWindow','height=700,width=800,left=10,top=10,resizable=yes,scrollbars=yes,toolbar=yes,menubar=no,location=no,directories=no,status=yes')
}
</script>
<a href="JavaScript:newPopup('http://www.dewainside.blogspot.com');">Open New window</a>
Sebagai contoh : Dewa Inside Blog

Tulisan yang berwarna:
Merah = Link yang ingin di New Window
Biru = Nama Linknya
Hijau = Ukuran size windownya

Sekian semoga bermanfaat bagi sobat blogger semua. :)

Rabu, 08 Februari 2012

Google Adsense Sudah Mendukung Bahasa Indonesia

Berbahagialah blogger Indonesia sekarang. Tidak lain tidak bukan adalah persetujuan dari Google Adsense bahwa bahasa Indonesia telah diperbolehkan untuk menampilkan iklan google secara resmi. Begitulah yang saya baca dari blog google adsense di
http://adsense.blogspot.com/2012/02/adsense-now-speaks-indonesian.html
dengan judul "AdSense Now Speaks Indonesia".

google adsense mendukung bahasa indonesia

Yang tidak bisa bahasa inggris silahkan kunjungi http://adsense.blogspot.com/2012/02/adsense-now-speaks-indonesian.html dan terjemahkan pakai google translate.. :)

  Hal ini tentunya sangat membahagiakan bagi blogger indonesia karena dapat meraih untung dengan nilai Dollars yg kursnya lebih tinggi dari IDR. Apalagi bagi blogger yang bahasa inggrisnya sangat minim. Hhe.. Tapi pastinya Publisher Iklan dari Indonesia akan merasa Cenat -Cenut. Karena pasti banyak blogger yang akan berpindah hati ke google adsene.

Harapan saya, semoga persetujuan ini tidak hanya sementara. Selain itu saya harapkan blogger indonesia juga dapat memanfaatkan keputusan google adsense ini dengan bijaksana. Yakni dengan menaati aturan google adsense yang telah ditetapkan. Ya salah satunya seperti menghindari fraud klik. Sehingga google adsense pun akan menganggap orang indonesia taat peraturan.

Salam Hangat Indonesia..
Maju Terus..